Memahami Perbedaan Soal Cerita FPB dan KPK pada Matematika, Disertai Contoh dan Pembahasannya  

- 9 September 2021, 06:10 WIB
Ilustrasi belajar soal cerita FPB dan KPK
Ilustrasi belajar soal cerita FPB dan KPK /Foto: Pexels/ Artem Podrez///

3. Jika soal merupakan pilihan ganda, bilangan pada jawaban dari a sampai d atau sampai e lebih kecil harus lebih kecil daripada soal. Misalnya FPB dari 6, 7, dan 8, tidak mungkin hasilnya lebih besar atau sama dengan 6 atau 7 atau 8.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Diskon atau Potongan Harga, Buku Tema 2 Kelas 6 SD MI  

Sementara itu, soal cerita yang harus diselesaikan dengan perhitungan KPK mempunyai cerita, yaitu:

1. Ada kata ‘setiap’ atau ‘sekali’ atau ‘bersama’ atau ‘bersama-sama.

2. Ada kata atau waktu yang menunjukkan jam, hari, dan tanggal, seperti bulan Juli, jam 9.00, dan seterusnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Cerita Matematika Pecahan Desimal, Buku Tema 2 Kelas 6 SD MI

Contoh Soal dan Pembahasan

1. Adan dan Minta mempunyai hobi bermain layang-layang. Adan pasti bermain layang-layang setiap 10 hari sekali, sedangkan Minta tiap 25 hari. Jika Adan & Minta bermain layang-layang bersama pada tanggal 1 Maret, kapan selanjutnya mereka akan bermain bersama lagi?

Jawab:

Di atas ada kata ‘sekali’, keterangan waktu, dan tanggal 1 Maret. Itu artinya, soal harus diselesaikan dengan KPK

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum


Tags

Terkait

Terkini

x