Gara-gara Harimau Ragunan Kena Covid, Alshad Ahmad Langsung Swab Harimau Peliharaannya

- 5 Agustus 2021, 11:27 WIB
Alshad Ahmad Animal Youtuber yang juga memelihara 2 Harimau Benggala di Rumahnya lakukan tes swab sendiri
Alshad Ahmad Animal Youtuber yang juga memelihara 2 Harimau Benggala di Rumahnya lakukan tes swab sendiri /Tangkapan layar Youtube Alshad Ahmad/

Setelah beberapa kali mencoba akhirnya ada sedikit kesempatan alat tes masuk agak dalam ke hidung harimau.

Baca Juga: Anak Bambang Pamungkas Ngaku Dicoret dari Kartu Keluarga, Begini Kronologinya

"Karena ternyata hidung harimau gak bulat tapi pipih dan bisa menutup. Mungkin karena dia bisa berenang, jadi hidungnya bisa menutup. Sehingga susah masukin alat tesnya," papar Alshad yang dibantu seorang animal keeper andalannya. 

Alshad menjelaskan meski Eshan dan Jenora tak memiliki gejala Covid-19 ia hanya ingin memberikan edukasi pada pencinta binatang dan masyarakat mengenai tes swab pada binatang. 

Alshad juga mengaku bahwa sebelum melakukan swab pada binatang juga harus dilakukan swab dulu pada semua karyawannya.

Baca Juga: Pemerintah Beri Bantuan UKT Bagi Mahasiswa Rp2,4 Juta, Simak Jadwal Pencairan dan Cara Mendapatkannya

"Di sini semua sudah swab, tinggal Eshan dan Jenora yang akan di Swab. Dan dalam melakukannya tetap menggunakan Prokes, memakai masker dan sarung tangan," pungkas Alshad Ahmad. *** 

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah


Tags

Terkait

Terkini

x