Dipimpin Gibran, Pemkot Solo Berhasil Raih Penghargaan, Politisi Partai Demokrat: Jilatnya Nggak Gini Juga

- 16 April 2021, 20:43 WIB
Ganjar Pranowo memberikan penghargaan kepada Bupati Wali Kota pembangunan terbaik di Jawa Tengah, yakni Hendrar Prihadi, Gibran Rakabuming
Ganjar Pranowo memberikan penghargaan kepada Bupati Wali Kota pembangunan terbaik di Jawa Tengah, yakni Hendrar Prihadi, Gibran Rakabuming /Dok. Humas Prov Jateng

SEPUTARTANGSEL.COM - Pemerintah Kota (Pemkot) Solo berhasil dinobatkan sebagai pembangunan daerah tahun 2021 kategori kota terbaik II.

Penghargaan pun diserahkan oleh Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo kepada Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka pada hari Rabu, 11 April 2021 lalu.

Dinobatkannya kota Solo sebagai salah satu kota dengan pembangunan terbaik pun tuai kontroversi dari berbagai pihak.

Baca Juga: UPDATE 16 APRIL: Data Covid-19 Indonesia, Total Kasus Terkonfirmasi 1.594.722, Sembuh 1.444.229 Orang

Baca Juga: Vaksin Nusantara Tak Lolos BPOM, Zubairi Djoerban Dianggap Sentimen dengan Terawan, Begini Klarifikasinya

Salah satunya adalah Politisi Partai Demokrat Ricky Kurniawan yang ikut angkat bicara terkait masalah ini.

Ricky mengatakan, membangun rumah saja butuh waktu, terlebih ketika memimpin daerah.

"Bangun rumah saja butuh waktu, mosok baru dilantik sdh berprestasi!?" kata Ricky, dikutip Seputartangsel.com dari akun Twitter @RicKY_KCh pada hari Jumat, 16 April 2021.

Baca Juga: UPDATE 16 APRIL: Data Covid-19 Tangerang Selatan, Sempat Menurun Tapi Hari Ini Naik Lagi Positif Jadi 10.651

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum


Tags

Terkait

Terkini

x