Listyo Sigit Prabowo Bertemu KH Said Aqil Siradj, Lemkapi Ungkap Dampak Bagi Masyarakat

- 29 Januari 2021, 09:50 WIB
Ketum PBNU KH Said Aqil Siradj dan Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo di kantor PBNU, Jakarta, Kamis 28 Januari 2021.
Ketum PBNU KH Said Aqil Siradj dan Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo di kantor PBNU, Jakarta, Kamis 28 Januari 2021. /Foto: Dok. Polri/

Menanggapi kunjungan kerja yang dilakukan Listyo, Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) Dr Edi Hasibuan menilai silaturahmi tersebut membawa kesejukan bagi masyarakat.

"Gaya komunikasi yang dilakukan Kapolri sangat menyejukkan masyarakat. Apalagi, Kapolri yang datang berkunjung ke kantor PBNU," kata Edi Hasibuan dalam keterangan tertulis di Jakarta, Jumat 29 Januari 2021 pagi.

Kesepakatan yang diperoleh dari kunjungan tersebut menurut Edi Hasibuan, akan diikuti oleh seluruh lapisan di Kapolri dan NU, baik dari pusat hingga daerah.

Baca Juga: Bantu Warga yang OTG Covid-19, Kantor Sekretaris RW Diubah Jadi Ruang Isolasi Mandiri

Baca Juga: Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Perkenalkan Logo Barunya

"Silaturahmi ini merupakan upaya strategis dalam membangun kamtibmas yang kondusif," ungkap mantan anggota Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) itu.***

Halaman:

Editor: Muhammad Hafid


Tags

Terkait

Terkini