Friendzone, Kenali Berbagai Tandanya Berikut Ini

- 17 Januari 2020, 19:30 WIB
Ilustrasi pasangan.
Ilustrasi pasangan. /Pixabay/

SEPUTARTANGSEL.COM - Friendzone adalah sebuah situasi di mana persahabatan ada di antara dua orang, yang salah satnya memiliki ketertarikan romantis.

Situasi tersebut akan sangat menyebalkan bila dilakukan terus dalam jangka waktu lama. Hanya saja, sedikit harapan menjadi pendorong kebanyakan orang bertahan dalam lingkaran friendzone.

Sebaiknya, kenali dulu apakah hubungan itu termasuk friendzone atau tidak sebelum mengambil keputusan yang bijak.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Camilan yang Cocok Dinikmati di Malam Hari

Memperhatikan apa yang sering dibicarakan, menjadi tanda pertama yang tak ada salahnya untuk dilakukan.

Bila Sobat Belia menjadi orang yang dicari saat ada masalah, maka mungkin termasuk dalam zona teman atau friendzone.

Terdapat unsur misteri dalam hubungan bila ia juga memiliki rasa suka. Seorang teman biasanya tak menutupi apapun bahkan terkesan apa adanya.

Baca Juga: Kamis, Hasil Autopsi Mantan Istri Sule Diumumkan

Memiliki panggilan ramah satu sama lain juga merupakan pertanda bahwa Sobat Belia tengah terjebak dalam friendzone.

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkini

x