Klenteng Boen Hay Bio, Tak Bisa Lepas dari Budaya Cina Masyarakat Tangsel

- 10 Februari 2021, 15:57 WIB
Klenteng Boen Hay Bio, Tak bisa lepas dari budaya Cina di Tangsel
Klenteng Boen Hay Bio, Tak bisa lepas dari budaya Cina di Tangsel /Tining/

SEPUTARTANGSEL.COM- Tangerang merupakan wilayah yang tidak bisa lepas dengan budaya Cina dan Imlek.

Beberapa wilayah di Tangerang pada zaman dulu menjadi persinggahan para pedagang Cina untuk masuk ke Indonesia.

Hal ini terlihat dari bangunan-bangunan lama yang hingga sekarang masih ada.

Baca Juga: Wabah Covid-19 Belum Usai Muncul Virus Babi Afrika Meningkat di Hongkong

Baca Juga: Catat! Begini Aturan Baru Berpergian Dalam Negeri Selama Masa Pandemi Covid -19

Bangunan klenteng tertua salah satunya adalah Klenteng Boen Hay Bio. Lokasinya di Jl. Cilenggang, Serpong. Menjelang tahun baru Imlek seperti saat ini, klenteng ini pun mulai bersolek. 

Bangunan yang diperkirakan dibangun pada 1694 ini menjelang Imlek melengkapi bangunannya dengan pernak-pernik khas Cina.

Di pintu masuknya berjajar lilin besar setinggi 1 meter yang dipakai untuk bersembahyang pengunjung. 

Baca Juga: Aturan Baru Bagi WNA yang Hendak Masuk ke Indonesia Diperketat, Begini Penjelasannya

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah

Sumber: dispar.bantenprov.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x