Berikut Doa Akhir dan Awal Tahun 1 Muharram 1444 H, Lengkap dengan Latin Beserta Artinya

- 21 Juli 2022, 18:37 WIB
Berikut Doa Akhir dan Tahun Awal 1 Muharram 1444 H, Lengkap dengan Latin Beserta Artinya
Berikut Doa Akhir dan Tahun Awal 1 Muharram 1444 H, Lengkap dengan Latin Beserta Artinya /Pixabay/mohammed_hassan//

SEPUTARTANGSEL.COM - Berikut doa akhir tahun dan awal tahun yang dilakukan pada malam 1 Muharram.

Tidak terasa sebentar lagi kalender Hijriah akan berganti tahun, tepatnya tanggal 1 Muharram.

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 menteri, Tahun Baru Islam atau 1 Muharram 1444 H tahun 2022 jatuh pada hari Sabtu, tanggal 30 Juli 2022.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat: 3 Pegangan dan Amalan Dalam Hidup

Pada malam 1 Muharram 1444 H merupakan hari yang sangat istimewa bagi seluruh umat Islam. karenanya, banyak doa yang dipanjatkan agar selalu mendapatkan kebaikan dan RahmatNya di tahun yang akan datang.

Meski tidak wajib, biasanya umat muslim memanjatkan doa yang biasa disebut doa akhir tahun dan awal tahun.

Berikut doa akhir tahun dan awal tahun 1 Muharram 1444 H yang telah dirangkum SeputarTangsel.com dari berbagai sumber.

Baca Juga: Keistimewaan Puasa Asyura Menurut Ustadz Adi Hidayat: Menggugurkan Dosa Setahun yang Lalu

1. Doa Akhir Tahun

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat


Tags

Terkait

Terkini

x