Pelihara Kucing Lancarkan Rezeki seperti Sedekah

- 16 September 2021, 19:26 WIB
Kucing peliharaan yang diyakini mendatangkan berkah
Kucing peliharaan yang diyakini mendatangkan berkah /Better If You Know

 

SEPUTARTANGSEL.COM- Ada banyak sekali keuntungan memelihara kucing yang akan didapatkan jika berbesar hati dalam merawatnya.

Diantaranya yaitu akan menjadikannya sumber pahala yang akan kita dapatkan dan menjadi bekal di akhirat.

Hal ini diterangkan dalam hadits HR Bukhori, Muslim, dikutip SeputarTangsel.Com dari kanal YouTube Magenta Islam pada Kamis, 16 September 2021.

Baca Juga: Ayah Taqy Malik diduga Miliki Penyimpangan Seks, Marlina Octoria Minta Cerai

“Pada setiap sedekah terhadap makhluk yang memiliki hati (jantung) yang basah (hidup) akan mendapatkan pahala kebaikan,” penjelasan dari Hadis.

“Seorang muslim yang menanam tanaman atau tumbuh-tumbuhan yang kemudian dimakan oleh burung-burung, manusia, atau binatang maka baginya sebagai sedekah,” tulis Hadist yang diunggah pada video di 25 Agustus 2021 lalu.

Memelihara kucing, kita akan mendapatkan pahala dalam bersedekah.

Sedekah tidak hanya dalam bentuk harta, tetapi dalam memberikan makan terhadap hewan peliharaan juga merupakan bentuk sedekah.

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah

Sumber: YouTube Magenta Islam


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah