Pennsylviana Adalah Kunci, Joe Biden Berhasil Mendapatkannya

- 8 November 2020, 06:40 WIB
Salah satu sesi kampanye Donald Trump.
Salah satu sesi kampanye Donald Trump. /Twitter.com @realDonaldTrump/

SEPUTARTANGSEL.COM- Negara bagian Pennsylvania mempunyai 20 suara elektroral. Siapapun yang memenangkan daerah ini, akan menentukan siapa yang bakal jadi Presiden Amerika Serikat.

Jika Joe Biden berhasil merebut 20 suara elektoral di sini, dia akan masuk Gedung Putih.

Sementara jika Trump yang menang di sini, pertarungan menuju kursi nomor 1 di AS masih akan berlanjut.

Baca Juga: Joe Biden, Presiden Terpilih ke-46 Amerika Serikat

Baca Juga: Mengapa Para Ayah Enggan Bantu Urus Anak?

Pennsylvania sangat penting dan dibuthkan untuk mengamankan kursi kepresidenan.

Sampai Sabtu 7 November 2020 malam WIB, Joe Biden memimpin dengan 253 suara electoral dibandingkan Trump yang mendapat 213 suara electoral.

Dikutip dari Seputartangsel.com  dari berbagai sumber, jika menang di Pennsylvania, Biden akan melampaui ambang batas suara electoral 270 untuk memenangkan Pilpres.

Baca Juga: Gunung Merapi Ada Tanda-tanda Mau Meletus, 36 Unit Sleman Emergency Service Disiagakan

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x