Di Tengah Perselisihan Bilateral dengan China, John Kerry Ajak Bahas Perubahan Iklim

- 4 April 2021, 08:42 WIB
Perselisihan Bilateral AS dengan China.
Perselisihan Bilateral AS dengan China. /Sumber: Freepik/

 

SEPUTARTANGSEL.COM – Amerika Serikat berusaha memperbaikiperselisihan bilateralnya dengan China.

Baru-baru ini, John Kerry selaku Utusan Khusus Kepresidenan AS untuk Iklim mengatakan bahwa Amerika Serikat tengah berharap dapat menjalin kerja sama dengan China untuk mengatasi perubahan iklim.

"Sekiranya harapan kami adalah bisa menangani masalah terkait perubahan iklim bersama China," kata Kerry saat mengunjungi Uni Emirat Arab pada Sabtu, 3 Februari 2021.

Baca Juga: Sepekan Mendatang, Potensi Cuaca Ekstrem Diprediksi BMKG

Baca Juga: Komentar Pedas Ferdinand Atas Stiker Rumah Waspada Kebakaran Gubernur DKI Jakarta

Kerry menyebut bahwa Presiden AS Joe Biden telah menjelaskan tidak ada masalah lain di antara AS dan China.

“Presiden Biden telah memperjelas dan saya ingin menjelaskan kembali bahwa Amerika Serikat tidak memiliki masalah lain yang dengan dengan China," kata Kerry.

Hubungan China dan AS telah mengalami kerenggangan dalam beberapa tahun terakhir ini.

Baca Juga: Guna Cegah Tindakan Terorisme, Panglima TNI Akan Memfungsikan Poskotis

Halaman:

Editor: Ignatius Dwiana


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x