Aurel Hermansyah Positif Covid-19, Atta Halilintar Doakan Mpok Nur Cepat Sembuh

- 16 Februari 2021, 01:37 WIB
Kekasih Aurel Hermansyah Atta Halilintar.
Kekasih Aurel Hermansyah Atta Halilintar. /- Foto: instagram @attahalilintar



SEPUTARTANGSEL.COM - Aurel Hermansyah telah terpapar virus corona dan dinyatakan Positif Covid-19.

Melalui akun instagram pribadinya Aurel Hermansyah telah mengabarkan bahwa dirinya dikonfirmasi Positif Covid-19.

Aurel Hermansyah sempat bingung sebab dirinya sering melakukan tes PCR dan hasilnya selalu negatif.

Baca Juga: Pemerintah Dianggap Lalai, Lapor Covid19 Advokasi 75,6% Nakes Belum Terima Insentif

Baca Juga: CEK FAKTA: Presiden Jokowi Melanggar Protokol Kesehatan (Prokes), Berkerumun dan Tidak Memakai Masker

Namun, tes selanjutnya dirinya telah dinyatakan Positif Covid-19.

"Kita rajin banget PCR dan lain-lain, dan selalu negative, semalem kita check kita positif Covid," tulis Aurel Hermansyah di Instagram

Tak lepas Aurel mengimbau kepada semua yang sempat kontak dengan dirinya untuk segera melakukan tes Covid-19.

Baca Juga: Cek Karakteristikmu Berdasarkan Bulan Lahir, Juli Berterus Terang hingga Desember Suka Jadi Pusat Perhatian

Baca Juga: Vaksinasi Tahap Kedua, Pemerintah Prioritaskan Lansia dan Petugas Publik Mulai 17 Februari

"Hai guys yang pernah ketemu kita atau apapun, please check ya!" lanjut Aurel Hermansyah.

Ini merupakan kabar tak sedap untuk hubungannya dengan Atta Halilintar.

Pasalnya mereka harus menunda jadwal pernikahan hingga Aurel Hermansyah sembuh total.

Baca Juga: Hari Single Sedunia, Saatnya Apresiasi Dirimu

Baca Juga: Yuk Ketahui Karaktermu Berdasarkan Bulan Lahir, Januari Karismatik hingga Juni yang Bergairah

Mendengar kabar Aurel Hemansyah terpapas virus corona, Atta Halilintar pun juga langsung melakukan tes swab PCR.

Hal ini dikarenakan Atta Halilintar orang yang paling sering melakukan kontak dengan Aurel Hemansyah.

Dikabarkan juga bahwa Atta Halilintar sebelumnya sudah kena Covid-19 sebelum kekasihnya.

Baca Juga: Waspada! Wabah Virus Ebola Kembali Merebak di Guinea Afrika Barat

Baca Juga: GAR ITB Tuduh Din Syamsuddin Radikal, Musni Umar: Marak untuk Membungkam Pengkritik

"Bismillah ya Allah, aku sudah pernah COVID, tapi hari ini aku swab PCR lagi satu rumah," ucap Atta Halilintar

Dirinya juga minta doa kepada dokter untuk hal terbaiknya.

Mohon doanya ya dokter," tambahnya

Baca Juga: KPK Incar Tersangka Baru Terkait Kasus Dugaan Korupsi Bansos, Akankah Identitas 'Madam' Terkuak?

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat


Tags

Terkait

Terkini

x