Ramai Pengguna Indihome Sudah Bisa Nonton Netflix, Benarkah?

- 21 Juni 2020, 18:33 WIB
Ilustrasi Netflix yang kabarnya segera dibuka blokirnya oleh Telkom.
Ilustrasi Netflix yang kabarnya segera dibuka blokirnya oleh Telkom. /- Foto: Unsplash

Asri pun tidak sendiri, usut punya usut masih banyak pula pelanggan Telkom yang berkoar-koar kalau mereka tidak bisa mengakses layanan Netflix.

Baca Juga: Gunung Merapi di Perbatasan Jateng-DIY Erupsi Dua Kali, Tinggi Kolom Erupsi 6000 Meter

"@IndiHome HALO,INI GAJADI BUKA BLOKIRAN NETFLIX KAH??," tulis @disneylen.

"kenapa indihome gue belum bisa akses netflix tapi yang lain udah ada yang bisa?," cuit @summersnackss.

"ya Allah kapaan indihome buka akses netflix demi Allah udah gatahan," tulis @bungavd.

Baca Juga: Kecanduan Minuman Beralkohol, Monyet di India Bunuh Satu Orang dan Lukai 250 Lainnya

Sebagai informasi, baru-baru ini tersiar kabar bahwa Telkom akan segera membuka blokir Netflix.

Sayangnya, masih belum ada kepastian dari pihak terkait mengenai hal ini.

Kabar terakhir dikatakan oleh pihak Netflix kalau mereka masih dalam tahap diskusi dengan Telkom.***

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x