Satu Staf Positif Covid-19 dan Empat Reaktif, Disdukcapil Tangsel Tutup Layanan Tatap Muka

- 14 Desember 2020, 22:00 WIB
Dinas Dukcapil Tangsel tutup sementara, efek satu stafnya terkonfirmasi positif Covid-19
Dinas Dukcapil Tangsel tutup sementara, efek satu stafnya terkonfirmasi positif Covid-19 /Foto: Instagram @disdukcapil.tangerangselatan/

Baca Juga: Dipakai Untuk Pesta Tahun Baru, Polisi Berhasil Bongkar Pengiriman 1 Truk Ganja dari Sumut

Dedi juga mengabarkan bahwa 4 orang staf yang reaktif tersebut, selanjutnya pada Selasa 15 Desember 2020 akan melakukan tes swab.

 

Dalam pengumuman itu juga disampaikan bagi masyarakat yang memerlukan layanan Dinas Dukcapil Tangsel dapat melalui pelayanan online dan layanan di mall.

Layanan di kelurahan atau kecamatan masing-masing juga tetap buka.

Baca Juga: Joe Biden Disahkan Jadi Presiden AS, Donald Trump Menolak: Saya Khawatir

Baca Juga: Temui Komnas HAM, Kapolda Metro Jaya Disebut Sangat Kooperatif

“Kami hanya buka layanan online untuk di mall. Sedangkan layanan pindah datang dan perekaman di kecamatan tetep buka, juga layanan kolektif di kelurahan,” tulis Instagram @disdukcapil.tangerangselatan. 

Dalam unggahannya Dinas Dukcapil Tangsel juga memohon doa agar hasil tes swab kepada stafnya esok hari negatif Covid-19.

Baca Juga: Masa Penahanan Mantan Menteri KKP Edhy Prabowo Diperpanjang KPK, Ada Apa?

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x