Hari Ini Total Pasien Positif Covid-19 Tangsel Ada 13.282 Orang dan Dirawat 1.501

30 Juni 2021, 18:39 WIB
Ilustrasi Covid-19 /Sumber: Pixabay / Wilfried Pohnke/

SEPUTARTANGSEL.COM - Update data Covid-19 Tangerang Selatan (Tangsel) hari ini 30 Juni 2021.

Berdasarkan data dari laman resmi Covid-19 di Tangsel 30 Juni 2021 menunjukan bahwa data kasus positif Covid-19 tambah 116 orang.

Data pasien positif Covid-19 di Tangerang Selatan hari ini totalnya 13.282 orang.

Baca Juga: PSSI Resmi Tunda Kompetisi Liga 1 dan 2 Hingga Akhir Juli Setelah Terima Surat dari Satgas Covid-19

Data Itu sesuai dengan yang dihimpun oleh Data Gugus Tugas Covid-19 Tangerang Selatan (Tangsel).

Adapun beberapa data terbaru terkait kasus dirawat, kasus sembuh, dan kasus meninggal yang ada di Kota Tangerang Selatan.

Kasus dirawat Covid-19 di Tangerang Selatan

Kasus dirawat Covid-19 di Tangsel tambah 96 orang, dengan begitu total pasien dirawat saat ini mencapai 1.501 orang.

Baca Juga: Soal Endorse Covid-19, Jerinx Terima Tantangan Deddy Corbuzier Tapi Diadakan di Bali: Sya menolak untuk Swab

Kasus Sembuh Covid-19 di Tangerang Selatan

Data mengenai kasus sembuh pasien Covid-19 tambah 20 menjadikan total sembuh pasien Covid-19 Tangsel jadi 11.352 orang.

Kasus meninggal Covid-19 di Tangerang Selatan.

Data kasus meninggal di Tangsel akibat Covid-19 nihil orang, sehingga total 429 orang meninggal.

Baca Juga: Pemprov DKI Akan Gandeng Sukarelawan untuk Bantu Atasi Lonjakan Kasus Covid-19, Begini Kata Wagub Ahmad Riza

Demikian data terbaru kasus Covid-19 di Tangerang Selatan 30 Juni 2021, dari data tersebut kita ketahui bahwa masih ada tambahan kasus.

Akan tetapi kasus sembuh dan meninggal akibat Covid-19 di Tangsel juga semakin berkurang setiap harinya.

Segala lapisan masyarakat diimbau untuk tetap menjaga protokol kesehatan sesuai aturan dari pemerintah.

Baca Juga: Covid-19 Varian Delta Menular Lebih Cepat, WHO Peringatkan Tetap Pakai Masker Meski Sudah Vaksinasi

Seperti itu lah data terbaru yang telah dihimpun oleh pemerintah melalui laman resmi covid-19 di Tangerang Selatan.***

 

Editor: Taufik Hidayat

Tags

Terkini

Terpopuler