Gotham Chess Kembali Unggah di Twitter Soal Pertandingan Catur Online dengan Orang Indonesia Begini

16 Maret 2021, 06:35 WIB
Gotham Chess, kalah dengan pemain catur non profesional Indonesia, blokir akun, diserang netizen Indoensia /Twitter/

SEPUTARTANGSEL.COM- Pada unggahan Gotham Chess di akun twitternya @GothamChess pada 15 Maret 2021, ia menyatakan bahwa 'drama' telah usai. 

Kalimat itu ditujukan kepada pemain catur Indonesia yang memiliki akun @Dewa_kipas bernama Dadang Subur.

Hal itu diketahu dari cuitan Gotham Chess yang menyertakan potongan berita koran menyangkut nama Dewa Kipas.

Baca Juga: Aturan Ganjil Genap di Jakarta Masih Belum Berlaku Lagi, Ini Sebabnya

Baca Juga: Serukan Klarifikasi AHY, Sekelompok Mahasiswa Datangi Kantor DPP Partai Demokrat

Gotham Chess mencuitkan kalimat,

"Drama is over, the truth is out," sambil menunjukan dua jarinya yang menandakan kata Peace.

Potongan berita surat kabar Nasional Indonesia yang juga disertakan pada cuitan itu berjudul: Dewa_Kipas Langgar 'Fair Play'

yang kemudian diratikannya dalam bahasa Inggris,

"Dewa_Kipas has been confirmed cheating and violates fair play", says Indonesia's biggest national newspaper"

Baca Juga: Reuni Full Team Coboy Junior Setelah 7 Tahun Berpisah, Bakal Manggung Lagi?

Baca Juga: Lansia Meninggal Usai Divaksin, Uni Eropa Tangguhkan Vaksin AstraZeneca

Dewa_Kipas adalah pemain catur non profesional. Diketahui ia bisa mengalahkan Gotham Chess dalam permainan catur online.

Karena dikalahkan, Gotham menuduh pemilik akun Dewa_kipas curang. Pemilik akun Dewa Kipas bernama Dadang Subur.

Gotham pun melaporkan pemilik akun Dewa_kipas sehingga akunnya diblokir Chess.com. 

Putra Dadang protes dengan tuduhan itu dan mengunggah protesnya ke akun sosial media. 

Baca Juga: Kocak, Saat Jajan di Warung, Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan Ditanya Pengunjung Lain: Bapak Mirip Anies

Unggahan itu mendapat dukungan netizen Indonesia, Gotham dikabarkan telah meminta maaf secara pribadi dan tetap memblokir akun Dewa_Kipas.

Karena mendapat serangan dari netizen Indonesia, Gotham Chess pun memblokir akunnya dari penonton Indonesia.***

Editor: Tining Syamsuriah

Sumber: Twitter

Tags

Terkini

Terpopuler