Update Corona Indonesia 1 Agustus 2020: Libur Idul Adha, Uji Spesimen Merosot Drastis

- 1 Agustus 2020, 16:56 WIB
Ilustrasi pandemi virus corona (Covid-19).
Ilustrasi pandemi virus corona (Covid-19). /- Foto: Pixabay

Data tersebut ditampilkan dalam tabel yang diunggah di akun Twitter @BNPB_Indonesia, Sabtu pukul 16:34 WIB berdasarkan update data pukul 12.00.

Sementara itu, angka kematian akibat Covid-19 di Indonesia hari ini bertambah 62 menjadi total 5.193 jiwa.

Baca Juga: Harga Emas Antam Jumat 1 Agustus 2020: Terus Melesat, Tertinggi Hari Ini Rp1.028.000 per Gram

Sementara itu, dalam sehari sejak Kamis siang, dilakukan pemeriksaan terhadap 11.190 spesimen di seluruh Indonesia.

Jumlah pemeriksaan harian ini anjlok jauh di bawah target pemeriksaan yang diperintahkan Presiden Jokowi yakni 30.000 spesimen per hari.

Hal ini diduga karena sebagian laboratorium libur saat Idul Adha. Sama seperti jumlah spesimen yang dilaporkan di awal pekan selalu merosot karena sebagian laboratorium libur di hari Minggu. 

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini, Sabtu 1 Agustus 2020: TRANS 7, TRANS TV, NET TV, MNC TV, GTV, SCTV, RCTI

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

. . Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) meminta kepada seluruh satuan tugas (satgas) Covid-19 memantau secara ketat lingkungannya masing-masing. Pemantauan tersebut diperlukan dalam rangka perayaan Idul Adha 1441 H di mana banyak masyarakat yang memilih untuk mudik. Sebenarnya tidak ada larangan untuk mudik, hanya saja Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany mengimbau masyarakat untuk tidak melakukan perjalanan jauh terlebih dahulu mengingat situasi yang belum kunjung membaik. . Apabila ingin mudik, maka masyarakat wajib melakukan rapid test atau PCR terlebih dahulu. . "Namun bagi yang sudah melakukan mudik, ini harus tes rapid atau pcr," ujar Airin sebagaimana dikutip dari Instagram @humaskotatangsel, Jumat 31 Juli 2020. . Adhyasta Dirgantara Video Editor: @irazzam009 . . Selengkapnya cek https://seputartangsel.pikiran-rakyat.com/tangerang-selatan/pr-14644946/wali-kota-tangsel-airin-minta-satgas-covid-19-lakukan-pemantauan-wilayah . Kirimkan foto/video anda ke WA 081317870063 (Seputartangsel.com). . . . #walikotatangsel #airinrachmidiany #beritatangsel #berita #beritahariini #pikiranrakyatmedianetwork #potensilokalgonasional #seputartangselcom

A post shared by Seputar Tangsel (@seputartangsel) on

 

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto

Sumber: BNPB


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x