Jusuf Hamka Jual Dua Mobil Mewah, Tantang Universitas Teliti dan Kembangkan Mobil Listrik di Indonesia

- 14 Agustus 2022, 18:01 WIB
Muhammad Jusuf Hamka atau akrab disapa Babah Alun,  siap jual dua mobil mewahnya demi bantu penelitian dan pengembangan mobil listrik di Indonesia
Muhammad Jusuf Hamka atau akrab disapa Babah Alun, siap jual dua mobil mewahnya demi bantu penelitian dan pengembangan mobil listrik di Indonesia /Foto: Tangkap layar Instagram @jusufhamka/

 

SEPUTARTANGSEL.COM- Pengusaha jalan tol, Jusuf Hamka atau biasa disapa Bahab Alun menantang universitas di Indonesia untuk membuat mobil listrik. 

Tak tanggung-tanggung, tantangannya dibuktikannya dengan menyiapkan dana untuk penelitian dan pengembangan. 

Jusuf Hamka rela menjual dua mobil mewahnya untuk membantu biaya penelitian dalam membuat mobil listrik hingga membangun manufactur mobil listrik sendiri. 

Baca Juga: Fitra Eri Ngonten Bareng Bos Jalan Tol Jusuf Hamka, Beri Motivasi dalam Berbisnis

Dua mobil mewah yang dijual Jusuf Hamka adalah Rolls Royce Dawn dan Bentley Mullsane. 

Dua mobil mewah milik Jusuf Hamka harganya tak main-main. Satu unitnya bisa mencapai Rp20 Miliar. Jadi dua unit sekitar 40 Miliar.

 

Dengan dana tersebut, ia berencana membeli 42 unit mobil listrik Wuling. 

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x