Tambah Lagi, Total Jumlah Pasien Positif Virus Corona Kini 27 Orang

- 10 Maret 2020, 19:04 WIB
DIREKTUR Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kemenkes sekaligus juru bicara penanganan Covid-19 Achmad Yurianto di kantor presiden Jakarta, Selasa 10 Maret 2020.
DIREKTUR Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kemenkes sekaligus juru bicara penanganan Covid-19 Achmad Yurianto di kantor presiden Jakarta, Selasa 10 Maret 2020. /- Foto: ANTARA/Desca Lidya Natalia

Lalu pasien kasus 22, perempuan, 36 tahun, WNI, imported case (terkena di luar negeri).

"Pasien 23, perempuan, 73 tahun, WNI, imported case, kondisinya saat ini sedang menggunakan ventilator karena faktor komorbid cukup banyak, kondisi stabil," ungkap Yurianto.

Baca Juga: Surga Dunia ala Pradikta Wicaksono

Pasien kasus 24, laki-laki, 46 tahun, WNI, imported case.

Pasien kasus 25, perempuan, 53 tahun, WNA, imported case, saat ini dalam kondisi stabil.

Selanjutnya, pasien kasus 26, laki-laki, 46 tahun, WNA, stabil, imported case.

"Pasien kasus 27, laki-laki, 33 tahun, WNI, kondisi stabil, kami menduga ini local transmission yang sedang kami tracking, bukan impor dan belum jelas bagian dan klaster yang lain," ungkap Yurianto.(*)

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto

Sumber: Permenpan RB


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah