Film Penumpasan Pengkhianatan G 30 S PKI Tayang di TvOne, Fadli Zon Was-was Ada yang Telepon Minta Dibatalkan

- 24 September 2021, 07:30 WIB
Sejumlah warga saat menyaksikan film Penumpasan Pengkhianatan G30S/PKI di Markas Kodim 1304 Gorontalo pada 30 September 2017.
Sejumlah warga saat menyaksikan film Penumpasan Pengkhianatan G30S/PKI di Markas Kodim 1304 Gorontalo pada 30 September 2017. /Foto: ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/

"Jangan pernah lupa yg mau kudeta berkali2 adalah PKI. Yg mau ubah Pancasila n menjadikan RI negara komunis juga PKI," tutup @fadlizon.

Sebelumnya, tvOne telah menginformasikan akan menayangkan film G30S/PKI pada 30 September 2021.

"Peristiwa Gerakan 30 September PKI menyisakan luka dalam sejarah kepahlawanan Indonesia," tulis @tvOneNews di Twitter pada Kamis, 23 Juli 2021.

Baca Juga: Ustadz di Tangerang Tewas Ditembak Orang Tak Dikenal, Fadli Zon Teringat G30S/PKI

"Saksikan persembahan film spesial tvOne "Penumpasan G30S PKI" Kamis, 30 September 2021, jam 21.00 WIB. #G30SPKI," tutup @tvOneNews.

Untuk diketahui, film G30S/PKI dirilis pada tahun 1984 dan proses pembuatannya menelan biaya Rp800 juta saat itu.

Film tersebut diproduksi oleh Pusat Produksi Film Negara yang pada saat itu dikepalai oleh Brigjen G. Dwipayana yang merupakan staf Presiden Soeharto.***

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x