Tim Jibom dan 150 Personel Gabungan Jaga Ibadah Paskah dari Serangan Teroris

- 1 April 2021, 22:21 WIB
Anggota Brimob Polda Sulsel berjaga di depan Gereja Katedral Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu, 31 Maret 2021.
Anggota Brimob Polda Sulsel berjaga di depan Gereja Katedral Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu, 31 Maret 2021. /Foto: ANTARA FOTO/Arnas Padda/ANTARA FOTO/Arnas Padda

Baca Juga: Sidang Isbat Ramadhan 2021 Digelar Pada 12 April Secara Daring

Dari hasil sterilisasi , tim Jibom sudah melakukan penyisiran dan menjamin keamanan Katedral dari benda-benda yang dicurigai sebagai bom.

Apel personel gabungan juga telah dilakukan sejak pukul tujuh pagi dan selanjutnya ditempatkan di pos masing-masing.

Sedangkan perincian pengamanan, Maulana menjelaskan, pihaknya menyebar sejumlah personel ke beberapa titik, di antaranya di depan SMP 4 Gambir, kemudian di pintu masuk IV Jalan Katedral, serta pintu masuk timur di Jalan Lapangan banteng Utara.

Baca Juga: Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo Mendukung Pembentukan KPAI di Daerah

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Seputar Tangsel (@seputartangsel)

Baca Juga: Biadab, Pernah Membunuh Sang Ibu, Pria Asal New York Menyerang Wanita Asal Asia Berusia 65 Tahun Secara Brutal

Sejumlah petugas juga telah bersiaga khususnya di pos pengamanan Paskah Katedral untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan.

"Aman dan lancar, tadi pukul 08.00 WIB sudah melaksanakan kegiatan (ibadah) tapi hanya dari pemuka-pemuka gereja yang melaksanakan, nanti pukul 17.00 dan 20.00 melaksanakan misa pertama dan kedua," tutur Maulana.***

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini