Tes Kepribadian: Uji Tingkat Stres Kamu, Pilih Jam Mana yang Paling Menarik Perhatian?

- 19 Februari 2022, 09:07 WIB
Ilustrasi jam tangan dalam tes kepribadian, mencari tahu tingkat stres pada seseorang
Ilustrasi jam tangan dalam tes kepribadian, mencari tahu tingkat stres pada seseorang /Dok.Namastest/

Terlebih lagi, kamu tidak takut dengan tantangan yang justru menjadi cara untuk menguji diri sendiri. Kamu juga menerima kegagalan sebagai bagian tak terelakkan dari kehidupan.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Salah Satu Gambar Hewan Ini untuk Tahu Kondisi Stress dan Emosional Anda

Gambar jam no.5

Nampaknya kamu perlu waspada, karena memiliki tingkat stres yang sangat tinggi.

Pasalnya, setiap peristiwa, bahkan yang menyenangkan, bisa membuat kamu cemas dan berpikiran negatif.

Kamu cenderung takut mengecewakan orang dan tidak memenuhi tugas, tetapi kamu seharusnya lebih memikirkan kesejahteraan hidupmu.

Gambar jam no.6

Jika memilih jam nomor enam, kamu memiliki tingkat stres yang paling rendah karena kamu tidak terlibat dalam situasi yang membebani dirimu secara mental dan kamu memiliki kemampuan, terutama di tempat kerja untuk tidak membawa pulang masalah. Terkadang kamu harus masuk lebih dalam.***

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Terkait

Terkini