Info Beasiswa Tongarewa di Victoria University of Wellington Selandia Baru September 2022

- 27 Agustus 2022, 20:20 WIB
Kampus Pipitea Victoria University of Wellington, Selandia Baru. Tersedia beasiswa Tongarea untuk mahasiswa S1 dan S2.
Kampus Pipitea Victoria University of Wellington, Selandia Baru. Tersedia beasiswa Tongarea untuk mahasiswa S1 dan S2. /Foto: wgtn.ac.nz/

SEPUTARTANGSEL.COM - Kalau berminat kuliah S1 dan S2 di Selandia Baru, beasiswa di Victoria University of Wellington, Selandia Baru layak jadi pilihan.

Tongarewa Scholarship diberikan untuk para pelajar internasional yang menempuh program S1 dan S2 di Victoria University of Wellington Selandia Baru.

Beasiswa Tongarewa adalah beasiswa parsial yang akan langsung digunakan untuk biaya kuliah selama satu tahun pertama.

Baca Juga: BRI Fellowship Journalism 2021, 36 Jurnalis Dapat Beasiswa S2 dari BRI

Terdapat kuota untuk 10 mahasiswa S1 dan S2 terpilih yang akan mendapatkan bantuan sebesar 10.000 Dolar Selandia Baru atau hampir Rp100 jua.

Juga ada 9 kuota bagi mahasiswa S2 terpilih yang akan mendapatkan bantuan dana senilai 5.000 Dolar Selandia Baru atau hampir Rp50 juta.

Beasiswa ini tidak dapat ditunda pengaplikasiaannya pada tahun depan, jadi pertimbangkan dengan baik sebelum memutuskan untuk mengambil beasiswa ini.

Baca Juga: UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Sediakan Beragam Beasiswa, Berikut Daftar yang Tersedia

Dokumen yang harus dilengkapi pada pendaftaran online adalah:

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x