Ini yang Terjadi Pada Hiroshima dan Nagasaki, 76 Tahun Setelah Diledakkan Bom Atom

- 8 Agustus 2021, 13:36 WIB
Upacara peringatan perdamaian, 6 Agustus 2021, di beranda kota Hiroshima, Jepang
Upacara peringatan perdamaian, 6 Agustus 2021, di beranda kota Hiroshima, Jepang /Foto: Instagram/@hiroshima_city_official//

SEPUTARTANGSEL.COM – Pada tanggal 6 Agustus 1945 Kota Hiroshima diledakkan dengan bom atom oleh tentara sekutu.

Bom tersebut meluluhlantakan salah satu kota industri terbesar di dunia tersebut.

Kejutan tersebut masih dilanjutkan dengan bom atom kedua. Hanya berselang 3 hari, 9 Agustus 2021, sekutu kembali menjatuhkan bom di kota kedua, Nagasaki.

Baca Juga: 76 Tahun Peristiwa Hiroshima dan Nagasaki Jepang, Mengapa Bom Atom Berbentuk Awan Jamur Ketika Diledakkan?

Hiroshima dan Nagasaki menjadi dua kota pertama dan terakhir yang dijatuhi bom atom ketika perang dunia.

Bom juga menandai berakhirnya Perang Dunia (PD) II dengan kemenangan Amerika Serikat (AS) dan sekutu.

Ratusan ribu orang tewas, langit merah dan radiasi nuklir menghantui kota selama bertahun-tahun kemudian.

Baca Juga: Imbas Rekor Tertinggi Covid-19, Jepang Akan Angkut Warganya, Christ Wamea: Semua Negara Takut Indonesia

Namun, masyarakat Jepang tidak tinggal diam dengan kondisinya.

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat


Tags

Terkait

Terkini