Varian Omicron Dikabarkan Virus Mutasi Covid-19 yang Sengaja Dibuat, Benarkah?Cek Faktanya

- 20 Desember 2021, 13:18 WIB
Varian Omicron Dikabarkan Virus Mutasi Covid-19 yang Sengaja Dibuat, Benarkah?Cek Faktanya
Varian Omicron Dikabarkan Virus Mutasi Covid-19 yang Sengaja Dibuat, Benarkah?Cek Faktanya /Alarabiya.net

Narasi dalam video tersebut juga menyebutkan bahwa ada sekelompok orang yang sedang membuat virus Covid-19 varian Omicron.

Lantas benarkah virus Covid-19 varian Omicron memang sengaja dibuat? Simak penjelasan di bawah ini.

Baca Juga: Stroke dan Gagal Jantung Dikabarkan menjadi Gejala Omicron Akibat Komplikasi dari Obat, Cek Faktanya

Pada tanggal 26 November 2021, WHO menetapkan varian B.1.1.529 sebagai varian yang menjadi perhatian, bernama Omicron.

Keputusan ini didasarkan pada bukti yang diberikan kepada TAG-VE bahwa Omicron memiliki beberapa mutasi yang mungkin berdampak pada perilakunya.

Jadi menurut penelusuran SeputarTangsel.Com, kabar tentang varian Omicron yang sengaja dibuat-buat adalah kabar bohong atau hoaks.

Baca Juga: Omicron Masuk Indonesia, Menteri Bahlil Lahadalia Optimis Kepercayaan Investor Masih Tinggi

Sebab varian Omicron merupakan mutasi dari virus Covid-19 yang memang bukan sengaja dibuat.

Telebih akun yang mengunggah kabar tersebut pun bukan merupakan akun resmi yang memang kredibel atau terpercaya.

Dan faktanya, video yang diunggah tersebut merupakan potongan video berita yang dibuat oleh media AFP.

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat


Tags

Terkait

Terkini