Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa: Tim Unggulan Menang Mudah, Prancis dan Italia Tertahan

- 6 September 2021, 08:38 WIB
Pemain Timnas Prancis,  Kylian Mbappe.
Pemain Timnas Prancis, Kylian Mbappe. /Foto: REUTERS/Justin Setterfield/

Pada pertandingan tersebut, Jesse Lingard berhasil menciptakan brace pada menit ke-18 dan 78, lalu gol The Three Lions selanjutnya dicetak oleh Harry Kane di menit ke-72, dan gol dari Bukayo Saka pada menit ke-84.

Tak mau kalah, Jerman juga mampu menang telak atas Armenia dengan skor akhir 6-0 yang digelar di Mercedes-Benz Arena, Sttutgart pada Senin dini hari.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia: Jepang Kalah, Vietnam Takluk dari Arab Saudi

Hal berbeda didapat dari juara Euro 2020 lalu, Italia justru malah ditahan imbang oleh Swiss dengan skor 0-0 yang digelar di St. Jakob-Park, Basel pada Senin dini hari.

Begitu juga dengan Prancis yang ditahan imbang Ukraina 1-1 di Stadion Olimpiyskiy, Kiev pada Minggu dini hari.

Berikut ini hasil lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa dari tanggal 4-6 September 2021 yang SeputarTangsel.com rangkum:

Finlandia 1-0 Kazakhstan
Slovenia 1-0 Malta
Serbia 4-1 Luxemburg
Latvia 0-2 Norwegia
Irlandia 1-1 Azerbaijan
Cyprus 0-2 Rusia
Ukraina 1-1 Prancis
Slowakia 0-1 Kroasia
Skotlandia 1-0 Moldova
Belanda 4-0 Montenegro
Israel 5-2 Austria
Gibraltar 0-3 Turki
Kep. Faroe 0-1 Denmark
Belarusia 2-3 Wales
Islandia 2-2 Makedonia Utara
Inggris 4-0 Andorra
Bulgaria 1-0 Lithuania
Albania 1-0 Hungaria
Swiss 0-0 Italia
Spanyol 4-0 Georgia
San Marino 1-7 Polandia
Rumania 2-0 Liechtenstein
Kosovo 1-1 Yunani
Jerman 6-0 Armenia
Belgia 3-0 Rep. Ceko.***

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah