Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa: Ronaldo Cetak Brace, Portugal Taklukkan Irlandia 2-1

- 2 September 2021, 08:59 WIB
Cristiano Ronaldo berhasil mencetak brace untuk Portugal dan terhindari dari  kekalahan atas Irlandia
Cristiano Ronaldo berhasil mencetak brace untuk Portugal dan terhindari dari kekalahan atas Irlandia /Foto: Reuters/Pedro Nunes/

SEPUTARTANGSEL.COM - Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa hari pertama telah digelar pada Rabu, 1 September 2021 hingga Kamis dini hari, 2 September 2021.

Dari grup D, Prancis harus ditahan imbang oleh Bosnia dengan skor 1-1 yang digelar di Stade de la Meinau, Strasbourg pada Kamis dini hari, 2 September 2021.

Dalam laga tersebut, Bosnia unggul lebih dahulu lewat gol dari Edin Dzeko pada menit ke-36. Kemudian empat menit kemudian yaitu di menit ke-40, Prancis berhasil menyamakan kedudukan lewat gol Antoine Griezmann.

Baca Juga: Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa 1-3 September 2021, Laga Sengit Grup H Prancis vs Kroasia

Di babak kedua, tidak ada lagi gol yang tercipta dari kedua tim, hingga peluit babak kedua dibunyikan, kedudukan tetap imbang 1-1.

Dari hasil imbang tersebut, Prancis masih memimpin klasemen grup D dengan 8 poin, sedangkan Bosnia naik ke posisi 4 dengan total 2 poin.

Sementara itu, Portugal berhasil mengalahkan Irlandia dengan skor 2-1 yang digelar di Estadio Algarve, pada Kamis, 2 September 2021 dini hari tadi.

Baca Juga: Timnas Indonesia U-18 Gelar Pemusatan Latihan Jelang Piala Dunia U-20, Shin Tae Yong Fokus Tes Fisik

Dua gol Portugal dicetak oleh sang kapten, Cristiano Ronaldo yang berhasil mencetak brace sekaligus menjadi pencetak gol terbanyak dalam pertandingan internasional dengan total 111 gol.

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x