Jelang Piala Dunia Qatar, Kesejahteraan Pekerja dan HAM Tidak Bisa Diabaikan FIFA

- 14 Mei 2021, 07:00 WIB
Timnas Jerman berpose untuk memperlihatkan rangkaian t-shirt bertuliskan hak asasi manusia menjelang pertandingan Grup J Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa pada Kamis, 25 Maret 2021.
Timnas Jerman berpose untuk memperlihatkan rangkaian t-shirt bertuliskan hak asasi manusia menjelang pertandingan Grup J Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa pada Kamis, 25 Maret 2021. /Sumber: Antara / Pool via Reuters / Tobias Schwarz/

Dikutip dari Reuters, Presiden FIFA Gianni Infantino mengatakan kepuasan anggota asosiasi sangat penting terhadap reformasi ketenagakerjaan yang baru-baru ini telah menguntungkan puluhan ribu pekerja di seluruh Qatar.

"Saya sangat menyambut baik keterlibatan konstruktif anggota asosiasi kami pada topik penting ini," kata Infantino pada Rabu, 12 Mei 2021.

Baca Juga: Anggota DPR Sebut Menteri Sri Mulyani Bergaya Penjajah Kompeni dan Tidak Kreatif Cari Pemasukan Negara

"Kami tahu masih ada pekerjaan yang harus dilakukan, tetapi kami perlu mengakui kemajuan signifikan yang dicapai dalam waktu yang sangat singkat, berkat komitmen dari otoritas tertinggi di negara tersebut, dan untuk memastikan bahwa setiap perdebatan tentang masalah kompleks ini harus diselesaikan berdasarkan fakta yang diverifikasi." ***

Halaman:

Editor: Ignatius Dwiana


Tags

Terkait

Terkini

x