Pertama Kalinya, Kirab Obor Olimpiade Ditiadakan Karena Pandemi

- 24 April 2021, 23:53 WIB
Logo Olimpiade di Tokyo 2020 Jepang
Logo Olimpiade di Tokyo 2020 Jepang /Sumber tokyo2020.org/

Baca Juga: Asyik, Mulai 1 Mei Liga Italia Boleh Dihadiri Penonton di Stadion

Baca Juga: IPW Acungi Jempol Ketua KPK Yang Bongkar Kasus Pemerasan Oknum Penyidik KPK

Dikutip dari Antara, Komite eksekutif Prefektur Okinawa mengatakan tidak akan ada tanggal alternatif yang ditetapkan untuk estafet dan juga tidak ada acara seremonial di Miyakojima.

Peningkatan terbaru dalam kasus Covid-19 yang terjadi di kota-kota bagian barat, membuat Osaka dan Matsuyama memindahkan estafet dari jalan umum ke jalur alternatif untuk menghindari adanya kerumunan.

Baca Juga: Momen Haru Marc Marquez Setelah 9 Bulan Absen, Sirkuit Portugal Menjadi Luapannya

Baca Juga: Akses Vaksin Covid-19, Investasi, dan Teritori Menjadi Topik Pertemuan Indonesia – Vietnam

Pertimbangannya adalah sistem medis yang tidak memadai di Miyakojima dan pulau-pulau terpencil lainnya di Okinawa.

Jepang telah mengkonfirmasi peningkatan jumlah kasus Covid-19 dalam beberapa hari terakhir dan telah bergulat dengan apa yang para ahli kesehatan gambarkan sebagai gelombang keempat pandemi. Olimpiade akan dibuka dalam waktu kurang dari 100 hari.***

Halaman:

Editor: Ignatius Dwiana


Tags

Terkait

Terkini