CEK FAKTA: Jasad Eril Ditemukan Mengapung oleh Warga Lokal Swiss di Pinggir Sungai Aare?

- 7 Juni 2022, 17:59 WIB
Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril dikabarkan ditemukan
Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril dikabarkan ditemukan /Foto: Instagram @ataliapr/

Baca Juga: Menko Airlangga: Indonesia Selalu Bangkit dari Krisis, Optimis Mampu Hadapi The Perfect Storm

Baca Juga: Sosok ini Ungkap Keberadaan Eril Anak Ridwan Kamil Saat Ini? Simak Faktanya

Sampai artikel ini ditayangkan, video tersebut telah ditonton sebanyak 632.920 ribu kali dan disukai 3.200 kali.

Adapun narasi pada thumbail video yang mengatakan bahwa Jasad Eril telah ditemukan warga sedang mengapung di pinggir sungai Aare Berikut isi narasi thumbnail dalam video:

“INNALILLAHI WAINNA ILLAIHI ROJIUN

DETIK-DETIK ERIL KAMIL DITEMUKAN WARGA

MENGAPUNG DI PINGGIR SUNGAI,” tulis narasi thumbnail dikutip SeputarTangsel.Com dari kanal YouTube KABAR UPDATE pada Selasa, 7 Juni 2022.

Baca Juga: Ridwan Kamil Tetap Semangat Bangun Jawa Barat, Ditemani si Bungsu Arkana

Baca Juga: Celana Eril Anak Ridwan Kamil Ditemukan di Area Eichholz Swiss, KBRI Sampaikan Kabar Baik? Cek Faktanya

Namun, setelah ditelusuri SeputarTangsel.Com kabar mengenai Jasad anak sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril telah ditemukan dan akan segera dibawa pulang ke Indonesia adalah berita bohong atau hoaks.

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat


Tags

Terkait

Terkini

x