Ini Sejarah Terciptanya YouTube dan Unggahan Video Pertama Berjudul 'Me at the Zoo'

- 1 Juli 2020, 07:01 WIB
Video yang diunggah pertama kali di YouTube oleh Jawed Karim berjudul Me at the Zoo.
Video yang diunggah pertama kali di YouTube oleh Jawed Karim berjudul Me at the Zoo. /Foto: Tangkapan layar YouTube Jawed Karim.

Berawal dari ide tiga karyawan PayPal itu, YouTube kini menjadi platform video-sharing terpopuler di internet.

Baca Juga: Jaksa Penuntut Umum KPK Menuntut Tubagus Chaeri Wardana 6 Tahun Penjara dan Denda Rp5 Miliar

 

Sejak itu, munculnya YouTube menjadi cara berbagi video tanpa harus menyusahkan pengguna internet.

Di tahun 2006, perusahaan raksasa internet Google membeli saham YouTube sebesar 1,65 miliar Dolar AS (atau sekitar Rp24 Triliun).

Baca Juga: Jumlah Spesimen Diperiksa Naik, Tambahan Kasus Baru Covid-19 Juga Meningkat

Di tahun 2019, CEO Youtube Susan Wojcicki mengatakan, ada sekitar 2 miliar pengguna aktif YouTube setiap bulannya. ***

 

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x