Wow! Cukup Dijilat, Alat Ini Bisa Ciptakan Rasa Tanpa Harus Makan

- 30 Mei 2020, 20:58 WIB
The Norimaki Synthesizer karya Homei Miyashita
The Norimaki Synthesizer karya Homei Miyashita /Youtube

SEPUTARTANGSEL.COM -  Seorang peneliti dari Meiji University di Jepang berhasil menciptakan alat yang bisa menciptakan rasa artifisial ketika dijilat. Alat ini diklaim dapat membuat hampir semua jenis rasa.

Homei Miyashita, penemu alat yang diberi nama "The Norimaki Synthesizer" ini menggunakan pemahaman bagaimana lidah menentukan rasa.

Seperti halnya mata dapat melihat warna tertentu dengan gabungan berbagai warna, Miyashita mencoba hal serupa untuk mengelabui lidah agar bisa menerima rasa tertentu.

Baca Juga: BERITA BAIK: Pecah Rekor, Dalam Sehari 523 Pasien Covid-19 Sembuh

Terdapat lima gel terpasang yang mensimulasikan lima rasa ketika bersentuhan dengan lidah.

Alat ini menggunakan Glycine untuk mencipatkan rasa manis, citric acid untuk asam, sodium cholirde untuk asin, magnesium chloride untuk pahit, dan glutamic sodium untuk umami (gurih).

Baca Juga: Belum Sebulan Jalani New Normal, Korea Selatan Kembali Perketat Social Distancing

Ketika alat bersentuhan dengan lidah, pengguna akan merasakan lima rasa secara bersamaan.

Rasa tertentu bisa dibuat dengan mengatur intensitas masing-masing gel rasa. Hal ini bisa terwujudkan dengan teknik electrophoresis, proses 

Halaman:

Editor: Ihya R. Azzam

Sumber: Gizmodo


Tags

Terkait

Terkini

x