Bikin Terenyuh, Ban Kapten Yang Dibuang Ronaldo Ternyata Bisa Biayai Perawatan Bayi

- 31 Maret 2021, 10:31 WIB
Ilustrasi pertandingan sepakbola.
Ilustrasi pertandingan sepakbola. /Sumber: Unsplash / Mitch Rosen/

SEPUTARTANGSEL.COM – Ronaldo yang marah membuang ban kaptennya setelah tendangannya dianggap tidak sah dalam kualifikasi Piala Dunia melawan Serbia.

Dengan skor 2-2, Ronaldo mengira dia telah mencetak gol krusial di injury time ketika bola tampak melewati garis gawang sebelum Stefan Mitrovic menyapu bola.

Hal itu membuat Ronaldo marah. Kemudian dia melakukan protes sehingga mendapat kartu kuning bersamaan dengan peluit tanda berakhirnya pertandingan.

Baca Juga: Selandia Baru Sahkan Cuti Berkabung Bagi Yang Keguguran

Baca Juga: PM Jepang Jamin Olimpiade Tokyo Aman dari Pandemi Covid-19

Dia pun melemparkan ban kaptennya ke tanah.

Ternyata, ban kapten yang dibuang itu dapat membantu bayi yang mengidap penyakit langka.

Salah satu petugas di stadion mengambil ban kapten tersebut dan segera menghubungi saluran olahraga regional dengan ide melelang untuk amal.

Baca Juga: Pembelajaran Tatap Muka Terbatas Sudah Bisa Dimulai, Apa Syaratnya?

Halaman:

Editor: Ignatius Dwiana


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x