PT KAI Tambah Perjalanan Kereta Api di Bulan Agustus 2020, Ini Daftar Lengkapnya

- 14 Agustus 2020, 07:00 WIB
PT KAI menambah daftar perjalanan kereta api di bulan Agustus 2020. Simak daftarnya.
PT KAI menambah daftar perjalanan kereta api di bulan Agustus 2020. Simak daftarnya. /-Foto: PT KAI

SEPUTARTANGSEL.COM - Perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) PT Kereta Api Indonesia (KAI) terus berusaha meningkatkan pelayanannya di tengah pandemi Covid-19 ini.

Pasalnya, sejak virus corona mewabah pada awal 2020 lalu, mobilitas masyarakat jadi terganggu karena banyaknya hambatan di bidang pelayanan transportasi publik.

Bagaimanapun juga, PT KAI secara bertahap meningkatkan perjalanan kereta api dengan tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat demi memutus rantai Covid-19.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini, Jumat 14 Agustus 2020: TRANS 7, TRANS TV, NET TV, MNC TV, GTV, SCTV, RCTI

Terbaru, PT KAI menambah jumlah perjalanan kereta api di bulan Agustus 2020.

"KA Malabar, Progo, Argo Wilis, Ciremai dan Argo Cheribon adalah beberapa nama KA yang paling sering #SahabatKAI tanyakan kapan kembali beroperasi, kan? Semua pertanyaan dan permintaan kalian di kolom komentar, pasti Railmin perhatikan kok. Kabar baiknya, KA-KA tersebut bersama KA lainnya saat ini kembali melayani penumpang di libur panjang dan "Harpitnas" bulan Agustus," tulis @kai121_ di Instagram, Kamis 13 Agustus 2020.

Untuk itu, berikut daftar lengkap perjalanan kereta api yang ditambahkan oleh PT KAI selama bulan Agustus 2020:

Baca Juga: Berpotensi Memperparah Penularan Covid-19, Pemerintah Fokus Pencegahan Karhutla

1. Matarmaja

Halaman:

Editor: Adhyasta Dirgantara


Tags

Terkait

Terkini

x