Berkah Idul Adha 2020, Djoko Tjandra Akhirnya Berhasil Ditangkap di Malam Takbiran

- 31 Juli 2020, 05:49 WIB
Buronan kasus korupsi pengalihan hak tagih (cessie) Bank Bali Djoko Tjandra (kiri) yang ditangkap di Malaysia ditunjukkan kepada media saat konferensi pers di kantor Bareskrim Mabes Polri, Jakarta, Kamis 30 Juli 2020. Djoko Tjandra berhasil ditangkap setelah buron selama sebelas tahun mulai dari 2009 hingga 2020 usai divonis dua tahun penjara oleh Mahkamah Agung.
Buronan kasus korupsi pengalihan hak tagih (cessie) Bank Bali Djoko Tjandra (kiri) yang ditangkap di Malaysia ditunjukkan kepada media saat konferensi pers di kantor Bareskrim Mabes Polri, Jakarta, Kamis 30 Juli 2020. Djoko Tjandra berhasil ditangkap setelah buron selama sebelas tahun mulai dari 2009 hingga 2020 usai divonis dua tahun penjara oleh Mahkamah Agung. /- Foto: ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja/aww.

Baca Juga: Update Corona Indonesia 30 Juli 2020: Angka Kematian Tembus 5.000 Jiwa

Sebagaimana dilansir Antara, Djoko Tjandra tadi malam tiba pukul 22.40 WIB di Bandara Halim Perdanakusuma Jakarta pada saat gema takbir menyambut datangnya Hari Raya Idul Adha 1441 Hijriah terdengar dimana-mana.

Djoko Tjandra kabur sejak 10 Juni 2009 melalui Papua Nugini menggunakan pesawat carteran dari Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta. ***

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto

Sumber: Permenpan RB


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x