Hari Ini Cuma 13.100 Spesimen, Presiden Jokowi Minta Pengujian PCR Bisa 30 Ribu Setiap Hari

- 13 Juli 2020, 16:59 WIB
Presiden Jokowi (Joko Widodo) memimpin rapat terbatas mengenai "Percepatan Penanganan Dampak Pandemik Covid-19", di Istana Merdeka, Jakarta, Senin 13 Juli 2020.
Presiden Jokowi (Joko Widodo) memimpin rapat terbatas mengenai "Percepatan Penanganan Dampak Pandemik Covid-19", di Istana Merdeka, Jakarta, Senin 13 Juli 2020. /- Foto: Setkab

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini Senin 13 Juli 2020 Mulai dari Indosiar GTV SCTV RCTI Trans7 Hingga Trans TV

"Pengendalian wilayah perbatasan dan perjalanan serta transportasi antarwilayah untuk mencegah mobilitas dan penyebaran yang lebih lanjut juga perlu terus dilaksanakan dengan ketat," lanjut mantan Gubernur DKI Jakarta ini.

Terakhir, Presiden Jokowi ingin masyarakat tetap tertib dalam melaksanakan protokol virus corona, seperti memakai masker hingga rajin mencuci tangan.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Polres Tangsel, Lokasi dan Jam Pelayanan

"Selain itu, kita perlu melakukan sosialisasi secara masif mengenai Gerakan Nasional Disiplin Protokol Kesehatan agar masyarakat kembali dan semakin disiplin mengenakan masker, menjaga jarak aman, dan sering mencuci tangan," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x