Alhamdulillah, Akhirnya Bantuan Subsidi Upah (BSU) Rp2,4 Juta dari Kemnaker Cair Januari 2021, Simak

- 13 Januari 2021, 02:00 WIB
Ilustrasi bantuan
Ilustrasi bantuan /Foto: Seputartangsel.com/Sugih Hartanto/

SEPUTARTANGSEL.COM - Kementerian Tenaga Kerja (Kemnaker) kembali bagikan Bantuan Subsidi Upah (BSU) pada tahun 2021 ini.

Bantuan senilai Rp2,4 juta tersebut akan diberikan kepada para pekerja dengan gaji bulanan tak lebih dari Rp5 juta.

Pemerintah telah menargetkan 12.403.896 calon penerima BSU ini.

Baca Juga: Tertangkap Satgas Covid-19, Pelajar SMK di Bengkulu Ternyata Bandar Narkoba

Baca Juga: DPR Yakin Listyo Sigit Prabowo Ditunjuk Jadi Kapolri, Mahfud MD: Tebak-tebak Buah Nangka

Nantinya, bantuan Rp2,4 juta tersebut akan diberikan secara berangsur selama empat bulan.

Jadi, masing-masing penerima akan mendapatkan dana Rp600.000 setiap bulannya.

Menurut informasi yang didapatkan dari Kemnaker, BSU ini akan cair pada Januari 2021.

Baca Juga: Longsor Cihanjuang, Sumedang, Tim SAR Gabungan Berhasil Evakuasi 16 Korban Meninggal Tertimbun

Halaman:

Editor: H Prastya


Tags

Terkait

Terkini

x