Elly Kasim Penyanyi Kawakan Meninggal Dunia

- 25 Agustus 2021, 09:42 WIB
Penyanyi legendaris, Elly Kasim meninggal dunia di RS MMC Kuningan, Jakarta pada 25 Agustus 2021
Penyanyi legendaris, Elly Kasim meninggal dunia di RS MMC Kuningan, Jakarta pada 25 Agustus 2021 /twitter @MlrvanDarwin1/

SEPUTARTANGSEL.COM- Bagi generasi 60-70-an sangat akrab dengan nama Elly Kasim. 

Penyanyi lagu-lagu Minang ini dikabarkan meninggal dunia pada Rabu 25 Agustus 2021. 

Kabar ini diketahui dari cuitan UDA Van AWAK ko.. di akunnya @MIrvanDarwin1. 

"Innalillahi wa'innalillahi roji'un...The Legend is Gone..Ayam Den Lapeh sudah Tiada, Bareh Solok tinggal Kenangan."

Baca Juga: Alexander Marwata Sebut OTT Tergantung Kecerobohan Calon Koruptor, Giri Suprapdiono: Pesan Moralnya Apa?

Kabar duka meninggalnya Elly Kasim juga diunggah di akun Facebook Andrinof Chaniago, politisi dan pengamat Kebijakan Publik pada 25 Agustus 2021. 

“Innalillahi wa inna ilaihi rajiun. Selamat jalan Uni Elly Kasim
Semoga Allah ampuni semua dosa uni dan dilimpahkan pahala atas amal saleh yg diperbuat. Alfatihah,” tulis status Andrinof Chaniago.

Elly Kasim meninggal di Rumah Sakit MMC, Kuningan pukul 3:48 WIB dalam usia 76 tahun. Lahir di Tiku, Kecamatan Tanjung Mutiara, Agam, 27 September 1944.

Baca Juga: Disaksikan 60 Ribu Penonton, RANS FC Tahan Imbang Fenerbahce dalam Laga Uji Coba di Turki

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah


Tags

Terkait

Terkini