BRI Konsisten Perkuat Transformasi Digital Mengacu pada BRIVolution 2.0

- 19 Juni 2022, 17:48 WIB
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI konsisten memperkuat transformasi digital mengacu pada blueprint BRIVolution 2.0 untuk layanan digital terbaik nasabah.
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI konsisten memperkuat transformasi digital mengacu pada blueprint BRIVolution 2.0 untuk layanan digital terbaik nasabah. /Foto: Dok. BRI/

Bank komersial tertua di Indonesia tersebut mencatatkan laba bersih Rp12,22 triliun atau tumbuh 78,13% Year on Year (YoY) pada kuartal I-2022.

Baca Juga: BRI Jadi Perusahaan Publik Terbesar di Indonesia 8 Tahun Berturut-turut Versi Forbes

Adapun pertumbuhan aset BRI mencapai 8,99% yoy menjadi Rp1.650,28 triliun per akhir Maret 2022.

Sebagai backbone bisnis utama, BRI terus mempertajam fokus pada sektor UMKM. Hal ini dapat dilihat dari proporsi kredit UMKM yang terus beranjak naik menjadi 83,95% pada kuartal I-2022.

Adapun total penyaluran kredit BRI pun tumbuh 7,43% secara tahunan menjadi sebesar Rp1.075,93 triliun. Persentase pertumbuhan tersebut lebih tinggi dibandingkan dengan industri perbankan nasional yang sebesar 6,65%.***

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x